Berita

Polres Grobogan Gelar Dapur Umum

Kamis, 14 Mei 2020 © Polres Grobogan

Polwan Polres Grobogan terjun langsung masak di dapur umum untuk di bagikan ke warga masyarakat untuk berbuka puasa saat Pandemi Covid-19,  Kamis (14/5/2020)

Kapolres Grobogan AKBP Ronny Tri Praseyo Nugroho menyampaikan bahwa dapur umum ini disiagakan untuk melapisi atau mem-backup dari program pemerintah yang sudah berjalan sehingga penanganan Covid-19 bisa lebih optimal.

“Hal ini merupakan tanggung jawab dan kewajiban bersama untuk membantu secara moril kebutuhan masyarakat khususnya warga tak mampu atau yang terdampak pandemi covid-19”, Kata AKBP Ronny.

Kapolres menambahkan bahwa ini merupakan bentuk kepedulian kita kepada masyarakat, di harapkan kepedulian kami kepada masyarakat dapat mengurangi beban masyarakat yang terdampak covid 19.

Personel Polres Grobogan setiap harinya berperan baik memasak serta penyaluran nasi kotak kepada warga, mereka turun langsung menyisir wilayah untuk membagikan nasi kotak, sehingga dapat tepat sasaran kepada warga yang benar benar membutuhkan bantuan dan dapat meringankan beban masyarakat yang terdampak pandemi virus Covid 19.

“Pembagian nasi bungkus dengan menerapkan physical distancing (pembatasan fisik) dan social distancing (pembatasan sosial) kepada warga di desa-desa/Kelurahan kecamatan Godong dan sekitarnya, yang nantinya.

Kapolres mengharapkan dengan keberadaan dapur umum di Posko Grobogan dapat membantu kehudupan warga miskin di tengah pandemi Covid-19.

"Sambil membagikan nasi bungkus, kita akan terus melakukan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat terutama dalam menjaga kesehatan agar tidak tertular virus korona," pungkasnya.

 

Pesan Kamtibmas
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Lakukan pemeliharaan instalasi listrik rumah anda secara berkala untuk mencegah korsleting yang dapat memicu kebakaran
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jauhilah miras dan narkoba, karena dampaknya sangat merugikan
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jaga semangat persaudaraan, hindari friksi dan perkelahian demi terciptanya kedamaian
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Waspadai pencurian di perumahan, lakukan tindakan antisipasi dengan memasang sistem pengaman di rumah anda, dan titipkan keamanan rumah anda kepada tetangga terdekat saat anda meninggalkan rumah
  • Pesan Kamtibmas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Gunakan Kunci Pengaman Ganda Demi Keamanan Motor Anda
Pesan Tertib Lalulintas
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Lakukan pemeliharaan instalasi listrik rumah anda secara berkala untuk mencegah korsleting yang dapat memicu kebakaran
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Periksa selalu tabung gas, terutama pada selang katup dan pengaturnya untuk mencegah kebakaran
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jauhilah miras dan narkoba, karena dampaknya sangat merugikan
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Jaga semangat persaudaraan, hindari friksi dan perkelahian demi terciptanya kedamaian
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Waspadai pencurian di perumahan, lakukan tindakan antisipasi dengan memasang sistem pengaman di rumah anda, dan titipkan keamanan rumah anda kepada tetangga terdekat saat anda meninggalkan rumah
  • Pesan Tertib Lalulintas
    Polres Grobogan 7/20/2016
    Gunakan Kunci Pengaman Ganda Demi Keamanan Motor Anda
Berita Terbaru

Propam Polres Grobogan Lakukan Penegakkan Ketertiban dan Disiplin

Kamis, 28 Maret 2024 © Polres Grobogan
Polres Grobogan - Polda Jateng - Propam Polres Grobogan melaksanakan penegakkan ketertiban dan disiplin (gaktibplin) secara mendadak.   Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Wakapolres Grobogan Kompol Gali Atmajaya yang didampingi Kasi Propam Polres Grobogan ... Selengkapnya

Bawa Sabu, Seorang Pria Ditangkap Sat Resnarkoba Polres Grobogan

Kamis, 28 Maret 2024 © Polres Grobogan
Polres Grobogan - Polda Jateng - RB (33) seorang laki-laki warga Kuripan, Purwodadi, Grobogan diamankan Sat Resnarkoba Polres Grobogan terkait tindak pidana narkotika.   Kapolres Grobogan AKBP Dedy Anung Kurniawan melalui Kasat Resnarkoba Polres Grobogan AKP ... Selengkapnya

2 Pelaku Tindak Pidana Narkotika Diamankan Sat Resnarkoba Polres Grobogan

Kamis, 28 Maret 2024 © Polres Grobogan
Polres Grobogan - Polda Jateng - Sat Resnarkoba Polres Grobogan berhasil mengungkap kasus narkotika yang diduga jenis sabu.   Dalam penangkapan yang dilakukan di Jalan Wijaya Kusuma, Purwodadi, Grobogan, petugas dari Sat Resnarkoba Polres Grobogan ... Selengkapnya

Sat Resnarkoba Polres Grobogan Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu

Kamis, 28 Maret 2024 © Polres Grobogan
Polres Grobogan - Polda Jateng - Sat Resnarkoba Polres Grobogan berhasil mengungkap kasus narkotika yang diduga jenis sabu di Jalan Tentara Pelajar, Kwarungan, Kalongan, Purwodadi, Grobogan.   Pelaku yakni ATY (47) seorang laki-laki warga Desa Nambuhan ... Selengkapnya